Meningkatkan Kapasitas Akademik: Kolaborasi Dosen Manajemen Pendidikan Islam IAIN Sultan Amai Gorontalo dalam Pelatihan Penulisan Karya Ilmiah dengan Persatuan Guru Nahdlatul Ulama Gorontalo

Rabu, 03 Juli 2024. Dosen Program Studi Manajemen Pendidikan Islam Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan dari IAIN Sultan Amai Gorontalo telah berhasil menginisiasi kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang berkolaborasi dengan Pimpinan Cabang Persatuan Guru Nahdlatul Ulama Kabupaten Gorontalo. Kegiatan ini difokuskan pada pelatihan penulisan karya ilmiah yang bertujuan untuk meningkatkan kemampuan akademik dan publikasi ilmiah […]

Selengkapnya